Selamat Datang Website Muara Pawan Kabupaten Ketapang

PENYALURAN BANTUAN LANGSUNG TUNAI DANA DESA (BLT-DD)

Dibuat : 16 December 2024
Dibaca : 50

Desa Sukamaju Kecamatan Muara Pawan menyalurkan bantuan langsung tunai yang bersumber dari Dana Desa Tahun Anggaran 2024 sesuai dengan Kepres Nomor 104 tahun 2021 agar Desa memberikan BLT-DD sebesar 300.000,-kepada Kelompok penerima manpaat (KPM) yang sasarannya adalah Masyarakat Lansia dan ketidak mampuan ekonomi.

Harapannya Desa Sukamaju BLT-DD ini dapat bermanfaat bagi penerimannya dan sedikit meringankan beban KPM ujar Sekretaris Kecamatan Muara Pawan, Bapak Muhammad Zuhri, S.Kom.,MH.  

Diharapkan juga kepada Desa Sukamaju dalam mengelola program bantuan sosial tetap mengedepankan prinsip-prinsip transparansi dan akuntabel serta Musyawarah Desa.